detikNews
148 WNI di Hanoi Vietnam Coblos Surat Suara
Sebanyak 148 warga negara Indonesia di Hanoi, Vietnam, menggunakan hak suaranya pada pemilu legislatif di TPS LN KBRI Hanoi hari ini. Dari 219 orang yang masuk daftar pemilih tetap, 126 orang di antaranya langsung datang ke TPS LN.
Minggu, 06 Apr 2014 20:44 WIB







































