Luciano Spalletti mengkritik Inter Milan usai imbang lawan Napoli. Gelandang Inter Antonio Candreva menyebut ucapan Spalletti itu adalah pelecut untuk timnya.
Chelsea akan menghadapi misi berat di markas Barcelona. Antonio Conte pun memperingatkan timnya untuk bersiap menjalani laga yang tak mudah di Camp Nou.
Ruud Gullit mengingatkan agar Antonio Conte mengeluarkan taktik terbaiknya saat Chelsea vs Barcelona pekan depan. Laga itu menjadi pertaruhan masa depan.
Lebih 200 fotografer berbagai daerah di Indonesia berlomba-lomba mengabadikan spot-spot menarik di Desa Adat Kemiren, dalam Banyuwangi Race Photo Competition.