detikInet
AMD Masih Rugi Rp 227,3 Miliar
Produsen prosesor AMD masih menderita kerugian yang cukup lumayan sepanjang kuartal pertama 2014 dengan angka USD 20 juta atau sektiar Rp 227,3 miliar.
Sabtu, 19 Apr 2014 14:18 WIB







































