Banjir lahar dingin Gunung Semeru merusak empat jembatan penghubung desa. Selain itu, ratusan warga juga harus mengungsi imbas banjir lahar dingin tersebut.
Gempa bumi berkekuatan magnitudo (M) 3,9 mengguncang Kota Labuha, Maluku Utara (Malut). Pusat gempa dilaporkan terjadi di laut dengan kedalaman 17 kilometer.
Gempa bumi magnitudo (M) 3,5 terjadi di Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel), Sulawesi Utara (Sulut). Titik gempa ada di kedalaman 87 kilometer.
Presiden Jokowi sedang berada di Jayapura, Papua saat gempa magnitudo (M) 5 mengguncang wilayah tersebut. Saat gempa terjadi Jokowi sedang makan siang.