detikOto
2.100 Mobil BMW Ludes Terjual di Indonesia Selama 2012
Tahun 2012 menjadi tahun yang menggembirakan untuk pabrikan Jerman BMW, tidak tanggung-tanggung penjualan BMW Naik 41 persen dibandingkan tahun 2011 dengan mencapai penjualan mencapai 2.100 unit.
Selasa, 18 Des 2012 14:16 WIB







































