Kementerian PUPR melalui Direktorat Jenderal (Ditjen) Cipta Karya sudah menyelesaikan pembangunan dua Pos Lintas Batas Negara di Nusa Tenggara Timur (NTT).
Presiden Jokowi mengumpulkan para raja dan sultan di Istana Bogor, kemarin. Para raja dan panglima kesultanan memberikan masukan kepada Presiden Jokowi.
Kapolda Jawa Timur menilai kejahatan di dunia tidak bisa dihilangkan. Meski begitu, banyak kejahatan seperti kasus pembunuhan di Jatim dapat diungkap tuntas.
Arus penumpang udara angkutan Natal 2017 pada pada 18 Desember)hingga 25 Desember tercatat mengalami kenaikan dibanding pada periode yang sama tahun 2016 lalu.