detikNews
'Sang Pencerah' Mendominasi Festival Film Bandung 2011
Film berjudul 'Sang Pencerah' besutan sutradara Hanung Bramantyo menjadi yang terlaris mendapat penghargaan dalam Festival Film Bandung yang digelar di Hotel Horison, Jalan Pelajar Pejuang, Jumat (6/5/2011) malam.
Sabtu, 07 Mei 2011 09:44 WIB







































