detikFinance
Rupiah dan Peso Filipina Bersaing Jadi yang Terkuat di Asia
Hari ini rupiah berhasil menekuk mata-mata uang utama dunia. Tapi rupiah hanya terkuat kedua di Asia dalam hal melawan dolar Amerika Serikat (AS).
Senin, 17 Feb 2014 17:20 WIB







































