detikNews
Sopir Kopaja P20 yang Tabrak Remaja di Warung Buncit Jadi Tersangka
Polisi menetapkan sopir Kopaja P20, Hasan Arbai (35) sebagai tersangka dalam kecelakaan di Warung Buncit, Jaksel yang terjadi Selasa (13/10).
Selasa, 20 Okt 2015 04:25 WIB







































