detikInet
HP Ikutan Bikin Smartwatch
Hewlett-Packard (HP) diam-diam menaruh ketertarikan di ranah wearable. Produsen komputer ini berkolaborasi dengan pembesut jam tangan asal India Titan membuat smartwatch.
Selasa, 24 Nov 2015 12:52 WIB







































