Peluang investor dalam negeri untuk memakai jasa broker asing dalam investasi di sektor keuangan makin terbuka setalah berlakunya Masyarakat Ekonomi ASEAN.
Sedikitnya emiten baru di BEI dikarenakan tren suku bunga obligasi yang tengah turun. Sehingga banyak perusahaan yang lebih memilih untuk menerbitkan obligasi.
Terdapat 101 reksa dana syariah dengan jumlah NAB sebesar Rp 9,3 triliun, di mana pada 2011 jumlahnya hanya mencapai 50 reksa dana dengan NAB Rp 5,5 triliun.
Membeli apartemen di Perth, Australia, terjamin keamanannya karena uang muka yang sudah dibayarkan akan masuk trust account, yang dipegang oleh pihak Australia.