detikHealth
Studi: Vegetarian Lebih Langsing daripada Non-Vegetarian, Ini Sebabnya
Mereka yang vegetarian seringkali disebut akan memiliki usia yang lebih panjang jika dibandingkan dengan mereka yang bukan vegetarian. Tak hanya itu, studi terbaru juga menemukan bahwa para vegetarian juga lebih langsing, lho.
Rabu, 06 Nov 2013 10:50 WIB







































