Berkat kandungan vitamin B, vitamin C, fosfor serta karbohidrat, lemon dapat mengobati jerawat, flek hitam dan masih banyak lagi. Ini dia tujuh manfaat lemon.
Batuk, pilek, dan demam sering menyerang di musim hujan. Kitapun jadi mudah tertular jika kekebalan tubuh sedang lemah. Jika sudah terkena gejala flu ini, aktivitas jadi terganggu. Makanya, cegah penyakit ini sebelum terlambat!
Menikmati waktu bersantai dengan minum soda mungkin tampak menyenangkan. Tetapi menurut penelitian terbaru, konsumsi minuman manis seperti soda dalam jumlah yang berlebihan justru dapat meningkatkan risiko depresi.
Delima kaya akan antioksidan dibandingkan dengan anggur merah dan teh hitam. Bahkan berbagai penelitian telah menemukan bahwa jus delima berkhasiat melindungi jantung agar tetap sehat.
Potongan melon yang manis segar alami sering jadi pencuci mulut. Kandungan airnya yang tinggi bisa membilas rasa gurih di mulut. Selain segar, melon juga memiliki banyak nutrisi hebat. Termasuk untuk kesehatan kulit dan juga mata!
Anda merasa kurang bersemangat dan tak bergairah? Coba buanglah racun dan lakukan “pembersihan” tubuh dengan diet buah selama tiga hari. Berikut ini tujuh buah terbaik yang bisa dipilih seperti dilansir Timesofindia.
Tubuh yang terlalu kurus bisa berbahaya karena kurang gizi dan nutrisi. Jika berat badan Anda kurang dari ukuran ideal, maka ada baiknya segera menjalani diet penambahan berat. Ini dia delapan caranya.