Polisi Magetan mengamankan pengemudi dan penumpang mobil Mitsubishi yang ludes terbakar pada Senin (2/12). Keduanya sempat kabur saat menyelamatkan diri.
BPH Migas bekerjasama dengan Pusdiklat Reserse Polri, memberikan pembekalan dan pelatihan teknik investigasi bagi Komite BPH Migas dan sejumlah pejabat.
Komisi VII DPR RI sore ini menggelar rapat dengar pendapat (RDP) dengan PT Pertamina membahas laporan kegiatan penugasan pemerintah hingga triwulan III-2019