TB Hasanuddin mendukung pernyataan Presiden Jokowi soal WhatsApp group kalangan TNI-Polri didisplinkan. Menurutnya, TNI-Polri tak boleh menjelekkan pemerintah.
Panglima TNI Jenderal Andika dinyatakan positif virus Corona. Kabar itu disampaikan langsung oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi). Berikut fakta-faktanya.
Jokowi meminta WhatsApp Group di kalangan personel TNI-Polri didisiplinkan. Polri akan laksanakan perintah Jokowi dan beri sanksi jika personel terbukti salah.
Bamsoet mengatakan kehadiran Haluan Negara setidak-tidaknya dalam Pokok-Pokoknya dapat membuat pembangunan nasional kembali menemukan ruh dan jati diri.
Markas Besar TNI rencananya akan dipindahkan ke IKN Nusantara. KSAL Laksamana TNI Yudo Margono menyebut tidak ada target mengenai waktu pemindahan itu.