detikNews
Indonesia Dorong Berlakukan Segera Traktat Anti Tes Nuklir
Masih ada 8 negara yang belum meratifikasi Traktat Pelarangan Komprehensif Uji Coba Nuklir. Bagi Indonesia, pemberlakuan traktat ini masalah prinsip.
Selasa, 24 Feb 2015 08:20 WIB







































