Pemerintah klaim pertumbuhan ekonomi masih cukup baik dibandingkan negara lain. Dengan realisasi 6,23%, Indonesia menjadi negara kedua dengan pertumbuhan ekonomi terbaik.
Setelah 22 tahun tak merilis album baru, band My Bloody Valentine membuat heboh dunia maya. Situs resmi mereka pun jebol karena tak sanggup menampung lonjakan pengunduh.
Peristiwa kecelakaan terjunnya Toyota Kijang berpenumpang 11 orang ke jurang sedalam 50 meter di Trenggalek disebabkan karena rem mobil yang blong. Berikut kronologinya.
Info yang beredar, seorang warga diduga tewas karena banjir yang melanda sebagian wilayah bekasi. Pihak kepolisian membantah hal tersebut dan mengatakan korban meninggal karena tersengat listrik.
Banjir akibat tanggung jebol serta luapan sungai Bekasi dan Cikeas masih menggenangi sebagian wilayah Bekasi. Akses jalan yang ikut tergenang adalah Jalan Raya Villa Nusa Indah yang menghubungkan Bogor dan Bekasi.
Banjir melanda beberapa wilayah di Kota Bekasi. Banjir yang disebabkan oleh luapan Sungai Bekasi dan Cikeas ini juga didorong oleh tidak maksimalnya tanggul yang jebol beberapa waktu lalu. Banjir terparah melanda kawasan Pondok Gede Timur.
Air Sungai Bekasi dan Cikeas meluap dan merendam beberapa titik pemukiman yang dilintasi aliran sungai. Taruna Tanggap Bencana (Tagana) Bekasi Kota mencatat terdapat beberapa titik yang terkena imabas luapan air sungai.