Bacawali Kota Surabaya Irjen Pol (Purn) Machfud Arifin bicara soal pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Dia menjanjikan mempermudah akses modal.
Pemkab Boyolali telah menerbitkan Perbup terkait pelaksanaan protokol kesehatan COVID-19. Perbup itu juga mengatur sanksi bagi perseorangan hingga pelaku usaha.
"Kalau negara tetangga seperti Malaysia mengalami kontraksi hingga di atas 17%, kita mengalami kontraksi di angka 5,3%, ini harus menjadi pemacu bagi kita."