Menghindari macet selama proses pembangunan tol melayang Jakarta-Cikampek, Direktur Utama Jasa Marga Desy Arryani mengatakan, akan gunakan teknologi sosrobahu
Mengantisipasi lonjakan lalu lintas di Tol Jakarta-Cikampek saat libur Natal dan Tahun Baru, Jasa Marga akan mengoptimalkan gardu tol serta tempat istirahat.