Dalam rangka menyambut HUT ke-75 RI, PT KAI memberikan diskon tiket kereta api. Selain itu, PT KAI menjanjikan undian berhadiah voucher tiket kereta eksekutif.
PT Kereta Api Indonesia (Persero) menyodorkan diskon kereta api jarak jauh dan undian berhadiah voucher tiket kereta eksekutif untuk menyambut HUT RI ke-75.
Polri kembali melakukan mutasi dan promosi sejumlah pejabat tinggi (pati). Ada 8 Kapolda diganti hingga suami jaksa Pinangki Sirna Malasari, ikut terkena mutasi
PT Kereta Api Indonesia Daop 1 Jakarta menambah rute perjalanan jarak jauh. Terdapat 5 rute yang akan dioperasikan dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen