detikNews
PDIP Akan Terus Dukung Ahok Pimpin Ibu Kota
Wakil Gubernur DKI Basuki T Purnama (Ahok) segera mengajukan pengunduran diri dari Partai Gerindra. Sebagai salah satu partai pengusung di Pilgub DKI, PDIP menegaskan akan tetap mendukung Ahok memimpin Ibu Kota.
Rabu, 10 Sep 2014 11:01 WIB







































