Sepakbola
Tak Ada Torres dan Babel di Skuad The Reds
Laga yang akan mempengaruhi kelanjutan nasib Liverpool di Liga Champions kembali tak akan diperkuat Fernando Torres. Satu nama lain yang tak ikut terbang ke Debrecen adalah Ryan Babel.
Selasa, 24 Nov 2009 02:04 WIB







































