Hendri menyebut Anies sebagai 'champion-nya' NasDem. Sebutan itu, lanjutnya, tak terlepas dari pertemuan Surya Paloh dengan Anies di DPP NasDem 2019 lalu.
Dinas Cipta Karya Tata Ruang dan Pertanahan belum memutuskan akan menghentikan revitalisasi Monas sepeti saran DPRD DKI Jakarta. Dinas akan melapor ke Anies.
"Pak Jokowi lebih proaktif turun ke lapangan, mengatasi. Jadi zaman Pak Jokowi itu bukan tidak banjir, tapi dalam waktu singkat juga selesai," kata Komarudin.