detikNews
Fauzi Bowo Tegur Keras BLU TransJakarta
Gubernur Fauzi Bowo menegur BLU TransJakarta menyusul peristiwa 109 bus TransJ 'mogok' pada Kamis kemarin. Insiden ini menyebabkan penumpang menumpuk di banyak halte.
Jumat, 12 Jun 2009 14:10 WIB







































