detikNews
Pria Berpisau di Museum Louvre Diduga Hendak Lakukan Aksi Teror
Pria berpisau yang hendak masuk museum Louvre di Paris dan menyerang tentara Prancis, ditangkap. Polisi menduga pria ini hendak melancarkan serangan terorisme.
Jumat, 03 Feb 2017 18:29 WIB







































