Peningkatan investasi asing ke pasar China dapat mendorong penggunaan mata uang yuan jadi cadangan mata uang terbesar ketiga dunia, setelah dolar AS dan euro.
Nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) hari ini berada di level Rp 14.710. Dolar AS cenderung melemah dibandingkan posisi Jumat pekan lalu di level Rp 14.760.
Kreditor maskapai Virgin Australia menjual maskapai itu ke perusahaan Bain Capital yang berbasis di AS. Ini dilakukan untuk menghindari kebangkrutan maskapai.
Putra Mahkota Arab Saudi, Mohammed bin Salman, bertindak keras terhadap anggota elit kerajaan yang diduga korup, tetapi tidak transparan dengan asetnya sendiri.