detikSport
Hendra/Ahsan Melangkah ke Perempatfinal
Ganda putra terbaik Indonesia, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan, meneruskan langkahnya di Thailand Masters 2016 ke babak perempatfinal. Sayangnya, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo terhenti.
Rabu, 10 Feb 2016 22:26 WIB







































