Pindang versi Jawa Tengah ini disajikan dalam mangkuk keramik mungil. Kuahnya kecokelatan gurih hangat. Suwiran ayam kampung yang empuk dan daun melinjo muda yang renyah membuat sajian khas ini makin sedap. Enak dihirup panas saat udara dingin bertiup!
Rumah makan gaya Medan yang satu ini meski sederhana namun banyak penggemarnya, terutama buat mereka yang menyukai daging babi. Selain itu ada pula fillet daging ayam dan ikan racikan Ci Medan yang bikin ketagihan. Gak percaya?
Pameran terbesar produk-produk alas kaki dan produk kulit terbesar di Indonesia, Indo Leather and Footwear (ILF) 2010 dan Gelar Sepatu, Kulit, dan Produk Kulit 2010 digelar secara bersamaan.
Untuk warga Bandung yang ingin membeli ikan segar dan hygienis, bisa datang ke Pasar Ikan Hygienis di Pasar Induk Gedebage yang diklaim menyediakan pelbagai jenis ikan terlengkap di Bandung.
Stan Indonesia kebanjiran order ikan dan produk hasil laut. Angka estimasi transaksi mendekati US$10,5 juta, melampaui angka psikologis US$9 juta dari transaksi di 2009.
Masakan Szechuan yang pedas menggigit mungkin menjadi favorit Anda. Ingin mencoba Pangsit Asam Pedas, Ayam Gung Bao, atau Ayam Chengdu hasil kreasi sendiri? Si mungil ini harus menjadi penghuni dapur Anda.
Seluruh kendaraan darat berhenti di ujung Sungai Mahakam, Kota Bangun, 3 jam dari ibukota Kutai Kartanegara, Tenggarong. Seluruh warga pun beranjak menapaki jalan setapak ke dermaga kecil di balik rumah panggung.