detikSport
Indonesia Kalah Dua Kelas dari UEA
Sempat memberikan perlawanan sengit, Indonesia tunduk atas Uni Emirates Arab dengan skor telak 3-7. Menurut pelatih Ida Bagus Mahayasa, anak didiknya memang kalah jauh atas UEA.
Jumat, 24 Okt 2008 11:43 WIB







































