detikFinance
Dolar AS Balik ke Rp 13.000-an, Ini yang Bikin Rupiah Kuat
Nilai tukar rupiah menguat tajam terhadap AS pekan lalu. Bahkan dolar AS bisa keok hingga lebih dari 1.000 poin hingga turun ke kisaran Rp 13.000-an dalam sepekan.
Senin, 12 Okt 2015 15:35 WIB







































