"Falling to move forward," demikian Nisa Sri Wahyuni merangkum perjalananannya meraih beasiswa di luar negeri. Seperti apa perjuangan putri driver ojol itu?
Museum Vila Yuliana dibangun di zaman Belanda. Hadiah untuk Ratu Kerajaan Belanda Wilhelmina Helena Pauline Marie van Orange-Nassau dan putrinya, Ratu Juliana.