detikNews
Briptu Rani : Kalau Dianggap Bersalah, Saya Pasti Minta Maaf
Setelah upaya bandingnya ditolak Komisi Banding Sidang Etik dan Profesi, Briptu Rani juga diminta untuk meminta maaf kepada pimpinan Polri. Polwan yang terseret kasus indisipliner itu, siap meminta maaf.
Jumat, 19 Jul 2013 20:58 WIB







































