Libur panjang Tahun Baru Imlek diperpanjang, masyarakat beraktivitas lagi seperti biasa. Namun, tidak tampak keramaian pada Senin 10 Februari 2020 di Beijing.
Tunjungan Plaza Surabaya atau lebih dikenal dengan TP memberlakukan one way system agar pengunjung tak saling berpapasan. Yuk lihat suasana sistem ini.
Di akhir pekan pertama setelah dibuka pada Senin lalu, Mal Kota Kasablanka mulai diramaikan oleh pengunjung. Bahkan antrean sempat mengular di pintu masuk.
Teguh Satria, salah satu pedagang di ITC Kuningan, Jakarta, curhat. Pandemi virus Corona menyebabkan pengunjung mal sepi dan mengakibatkan omzetnya menurun.
Kembali dibuka mulai hari ini (18/6), Trans Studio Mal Cibubur menerapkan protokol kesehatan ketat. Seperti apa suasana hari pertama new normal di sana?
Mal di kawasan pusat perkantoran Jakarta terpantau kembali menggeliat. Food-court hingga kedai kopi pun terlihat ramai dikunjungi pembeli. Berikut pantaunnya...
Ketum ICMI Jimly Asshiddiqie mengajak seluruh umat Islam untuk mempersiapkan diri menghadapi tatanan kehidupan baru atau new normal. Dimulai dari tempat ibadah.
Mal di Thailand dibuka kembali pada hari Minggu (17/5) setelah lockdown selama 2 bulan karena pandemi virus Corona. Antrean pengunjung langsung mengular panjang