detikHealth
dr Boyke pun Segan Sama Dukun
Siapa yang tidak mengenal dokter Boyke Dian Nugraha, dokter spesialis kandungan (obstetri ginekologi) yang selama ini juga dikenal sebagai dokter seks. Meski profesi dokter sering berseberangan dukun, namun dokter Boyke mengaku segan sama dukun. Kenapa?
Jumat, 10 Jun 2011 13:16 WIB







































