detikFinance
Hatta Akui Pencapresan Jokowi Beri Sentimen Positif ke Pasar
Menko Perekonomian Hatta Rajasa mengakui ada sentimen positif ke pasar keuangan Indonesia setelah Gubernur DKI Jakarta Jokowi menyatakan siap maju jadi capres di Pemilu 2014.
Sabtu, 15 Mar 2014 16:08 WIB







































