detikNews
Abu Tahay: Konflik Rohingya Dibuat untuk Kepentingan Politik
Sejak 1965, etnis Rohingya mengalami diskriminasi hebat karena tak mendapatkan hak-hak mereka sebagai warga Myanmar. Pemerintah Myanmar membuat konflik di antara etnis Rohingya dan Rakhine agar mereka bentrok.
Jumat, 10 Okt 2014 15:41 WIB







































