detikHealth
Salut! Polisi Ini Susui Bayi yang Kehausan Setelah Dibuang Ibunya
Saat menyelamatkan bayi yang dibuang ibunya, seorang polisi wanita tak segan menyusui bayi yang kehausan dan mengalami hipotermia itu.
Senin, 18 Jan 2016 18:00 WIB







































