Deputi Bidang Pendanaan dan Investasi Otorita IKN Agung Wicaksono mengungkapkan total investasi swasta khusus untuk sektor hiburan telah mencapai Rp 20 triliun.
Otorita Ibu Kota Negara (IKN) saat ini telah mengantongi sebanyak 281 Letter of Interest alias pernyataan minat investasi dari investor dalam dan luar negeri.