Malaysia dan China sama-sama mengamankan dua gelar dalam ajang bulutangkis Thailand Open 2025. Sementara tuan rumah merebut satu gelar dari tunggal putra.
Aktivitas DPR RI kembali normal setelah demo massa. Hari ini, 23 rapat dijadwalkan, meski pengamanan tetap ketat oleh aparat. Menteri mulai hadir kembali.