Generasi Emas Hanya Dapat Perak
Generasi Emas Portugal tak mampu menambang emas 24 karat. Tiga wakil terakhir dari generasi tersebut hanya memperoleh perak dalam perjalanannya selama 13 tahun.
Senin, 05 Jul 2004 16:41 WIB







































