detikHot
Pulang Kampung, Sineas Riri Riza Bangun Rumah Budaya di Makassar
Sutradara Riri Riza memilih pulang kampung ke Makassar dengan cara yang berbeda. Pria berambut kriwil itu pulang ke Makassar dengan merombak rumah keluarganya di kawasan Gunung Sari Baru, Makassar, menjadi rumah budaya yang ia beri nama 'Rumata'.
Jumat, 18 Feb 2011 18:53 WIB







































