Cawagub Jakarta Rano Karno memastikan program JakLingko akan dilanjutkan jika ia terpilih nanti. Rano menilai perlu penambahan armada angkot JakLingko.
Anies Baswedan mengunggah laman visi-misi dan program kerja yang sesungguhnya untuk Pilgub Jakarta 2024. Meski gagal maju, Anies mengunggah visi-misinya.