detikNews
Sertijab Panglima TNI, Moeldoko Resmi Gantikan Agus Suhartono
Jenderal Moeldoko resmi menjabat sebagai panglima TNI menggantikan Laksamana Agus Suhartono. Acara serah terima jabatan digelar di Plaza Mabes TNI, Cilangkap.
Rabu, 04 Sep 2013 09:51 WIB







































