detikFinance
Chatib Basri Berharap Presiden Terpilih Diterima Semua Pihak
Menteri Keuangan Chatib Basri berharap presiden Indonesia yang terpilih nanti adalah sosok yang diterima oleh semua pihak. Sehingga tidak ada pergantian pimpinan di tengah jalan, karena pergolakan politik.
Rabu, 09 Apr 2014 15:13 WIB







































