detikNews
Awas, Staf Sekretaris Kementerian Setneg Gadungan Gentayangan
Polisi meringkus seorang staf Kementerian Sekretaris Negara (Setneg) RI gadungan. Sejumlah atribut yang digunakan pelaku untuk mengelabui korban, turut disita.
Sabtu, 31 Mar 2018 19:29 WIB







































