detikSport
Lawan Rossi, Lorenzo Tak Ubah Strategi
Perlawanan Jorge Lorenzo berulang kali terpatahkan oleh ketangguhan Valentino Rossi. Meski begitu rider asal Spanyol itu mengaku tidak akan mengubah strategi yang dipakainya selama ini.
Jumat, 28 Agu 2009 19:06 WIB







































