Presiden Korsel memerintahkan para pejabatnya untuk menjajaki permohonan ke pengadilan internasional terkait keputusan Jepang buang limbah fukushima ke laut.
Ditjen Perhubungan Udara Kemenhub melakukan tindakan pencegahan terbang sementara terhadap pilot Batik Air dan Trigana Air yang terkait insiden pada Maret lalu.
Pemerintah melarang masyarakat melakukan mudik pada lebaran 2021. Namun terdapat beberapa orang yang tetap bisa melakukan mudik tanpa perlu merasa khawatir.
Singapura akan segera memberi izin bagi para perawat untuk bisa mengenakan hijab saat bertugas. Keputusan final terkait hal ini akan diambil akhir Agustus 2021.
Puluhan jet tempur China kembali menyusup ke dalam zona pertahanan Taiwan. Dalam seremoni di Kaohsiung, Taiwan memamerkan kapal perang amfibi terbarunya.