detikFinance
Wall Street Menguat Tipis dalam Transaksi Minim
Saham-saham di bursa Wall Street berakhir menguat tipis dalam perdagangan yang sunyi. Investor sedang menunggu perkembangan terbaru dari upaya Yunani keluar dari gagal bayar.
Rabu, 08 Feb 2012 06:50 WIB







































