detikNews
Ada Rekayasa Kasus Susno, Amien Siap Beri Masukan ke SBY
Mantan Ketua MPR Amien Rais menilai ada rekayasa dalam kasus Komjen Pol Susno Duadji. Amien bahkan akan menjenguk Susno. Ia juga siap memberikan masukan ke Presiden SBY.
Sabtu, 12 Jun 2010 12:10 WIB







































