detikNews
Selain Penembakan, Ketua Komisi A DPRD Bangkalan Juga terkait Pencabulan
Alfa alias Kasmo, Ketua Komisi A DPRD Kabupaten Bangkalan digerebek Subdit Jatanras Ditreskrimum Polda Jatim di sebuah hotel di Surabaya. Alfa ditangkap karena mencabuli anak mantan istrinya yang masih dibawah umur (16).
Selasa, 03 Feb 2015 16:24 WIB







































